Mengapa Perut Kita Sakit Saat Tertawa Keras?
Saat
tertawa, kita menghirup dan menghembuskan napas lebih dalam daripada biasanya,
jantung kita juga berdetak lebih keras seperti waktu kita berlari. Tidak hanya
itu, ketika kita tertawa otot-otot di sekitar wajah dan leher akan bekerja, otot-otot
diafragma dan abdomen pu ikut menerima rangsangan. Perut kita akan sakit saat
tertawa keras karena otot diafragmadan perut kita tiba-tiba bergerak. Meskipun
perut terasa sedikit sakit, saat tertawatubuh mengeluarkan hormon yang membuat
kita nyaman, bermanfaat untuk diet, dan sangat baik untuk tubuh.
Komentar
Posting Komentar