Kenapa Rasanya Sulit Bicara Dengan Orang yang Kita SukaiI?
Saat kita
berhadapan dengan orang yang kita sukai , biasanya wajah akan memerah, keringat
bercucuran, apa yang ingin kita katakan tidak bisa keluar, semuanya jadi tidak
karuan. Penyebabnya karena kita ingin terlihat baik di depan orang yang kita
sukai, jadi kita merasa tidak nyaman dan sangat gugup. Ilmu kadeokteran
mengatakan, saat kita berhadapan dengan lawan jenis yang kita sukai, hormon
dalam tubuh kita bekerja sangat aktif. Hormon ini merangsang otak dan membuat
jantung berdetak kencang, tekanan darah juga ikut meningkat sehingga
tenggorokan tercekat. Karena itulah wajah kita pun jadi merah dan bicara kita
berantakan.
Komentar
Posting Komentar